Tuesday, March 22, 2016

Won Korea Selatan





Won Korea Selatan () (simbolkodeKRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeontidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.
"Won" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja (원), yang berarti "bentuk bulat". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (HangulhanjaRRjeonMRchŏn), yang berarti "uang", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.




#Won Korea Selatan, #Bahasa Indonesia

No comments:

Post a Comment